Selasa, 27 Oktober 2015

Doc mataz 234 .KAJIAN KITAB NASHOIIHULIBAD BAGIAN KE ENAM Maqolah 6(KEUTAMAAN MENCARI ILMU)


Sultoni Arobbi
22 April pukul 19:48 · Disunting
Assalamualaikum Warahmahtullahi Wabarrokatuh.

KAJIAN KITAB NASHOIIHULIBAD BAGIAN KE ENAM

Maqolah 6

Dari ‘Aly RA wa KarramaLlaahu Wajhah.

من كان فى طلب العلم كانت الجنة فى طلبه ومن كان فى طلب المعصية كانت النارفى طلبه

"Barang siapa yang mencari ilmu maka surgalah sesungguhnya yang ia cari. Dan barang siapa yang mencari ma’siat maka sesungguhnya nerakalah yang ia cari”.Artinya: Barang siapa yang menyibukkan diri denagn mencari ilmu yang bermanfaat,yang mana tidak boleh tidak bagi orang yang aqil baligh untuk mengetahuinya maka pada hakekatnya ia mencari surga dan mencari ridho Allah SWT. Dan barang siapa yang menginginkan ma’siat,maka pada hakekatnya nerakalah yang ia cari, dan kemarahan Allah Ta’ala.

Demikian kajian ini semoga bermanfaat AMINWassalamu alaikum warahmahtullahi wabarrokatuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar